Yang satu ini masih terdengar di akhir- akhir 90-an, lagunya yang jadi hits adalah Di Sana Menanti, Di Sini Menunggu. Namanya agak rumit, U.K's, sering kali salah penulisan menjadi UKS. U.K's mempunyai sejarah
Di tengah panasnya hubungan Negara kita Indonesia dan Malaysia. Ane mau mencoba membuka kembali memori agan2 semua ke tahun 1990an karena ane yakin agan2 pasti dulu suka denger lagu2 lagu slow rock Malaysia. Bagi agan2 yang pernah hidup di era 90-an pasti tak akan lepas dari lagu-lagu Malaysia yang meng-invasi Indonesia saat itu. Lagu Slow Rock Malaysia khas dengan alunan melody gitarnya yang mendayu-dayu dibalut dengan efek gitar over-drive.
Selasa, 16 April 2013
Slam
Ada masanya, lagu Gerimis Mengundang benar-benar disukai di antero Indonesia. Mereka inilah yang membawakannya, Slam. Adalah Zamani (vokal), Shah (gitar), Ajak (gitar), Lili (bas), Eddie (keyboard) dan Man (drum) yang
Search Amy Search
Kalau nama Amy Search lekat di telinga, itu karena dia adalah vokalis band Search. Band ini memainkan musik rock sejak 1981, digawangi Amy (vokal), Zainal (gitar), Hillary (gitar), Nasir (bas) dan Yazit (drum). Bukan hanya Indonesia, Singapura pun sempat terkena demam Search. Band ini berganti personel, berkali-kali,
Iklim
Iklim adalah nama band Malaysia yang memainkan rock, lebih tua usianya daripada Exist. Melalui album debut, SATU KESAN ABADI, Iklim langsung melejit. Sebuah film berjudul sama juga dirilis, karena kesuksesan album tersebut. Iklim diawaki oleh lima orang, yaitu Saleem (vokal), Umarul (gitar), Mohalim (bas), Huzali (keyboard) dan Kama (drum, keluar tahun 1996). Band ini bertahan cukup lama, sampai sang vokalis memutuskan bersolo karir. Sayangnya, belum lama Saleem jadi penyanyi solo, ia ditangkap dan dipenjarakan karena kasus narkoba serta tersangkut sebuah kasus pembunuhan. Album Saleem yang paling akhir keluar tahun 2009, yaitu DEMI CINTA, sementara Iklim sendiri terhenti di 2003 dengan BUNGA EMAS.
Exist
Tidak perlu terlalu menyalahkan ST12, Kangen Band atau Wali Band dengan lagu-lagu Melayu mereka yang sempat merajai industri musik Indonesia. Asal tahu saja, di awal 90-an sampai kira-kira tahun 1995, justru band-band Malaysia punya tempat di negara ini.
Lagu-lagu mereka begitu populer sampai sering diputar di radio-radio di berbagai kota Indonesia. Pemuda- pemuda saat itu juga menyanyikan lagu yang sama. Situasi yang sama dengan 3 band yang sudah disebutkan di atas, terjadi juga hari ini.
Mungkin sekelebat pernah terdengar lirik "Isabella adalah kisah cinta dua dunia"? Yang menyanyikannya adalah Amy Search, seorang penyanyi pria dari Malaysia. Penasaran siapa lagi band Malaysia yang sempat berjaya di Indonesia? Simak, inilah 5 Band asal Malaysia yang pernah berjaya di Indonesia:
1. Exist
Band ini berasal dari Johor, Malaysia. Dulu mereka disebut memainkan pop rock, terdiri dari Joey (vokal), Along (gitar), Musa (bas) dan Ujang (drum). Exist meraih sukses besar di Indonesia berkat lagu Mencari Alasan. Di Malaysia sendiri, Exist dikenal karena lagu Untukmu Ibu. Di negeri asal mereka, tercatat telah 8 album dikeluarkan sampai tahun 2003 lalu. Tidak semua album tersebut peredarannya mencapai Indonesia. Selain Buih Jadi Permadani serta Dirantai Digelangi Rindu juga cukup populer.
Langganan:
Postingan (Atom)